[vc_row][vc_column][vc_column_text]

Hello everyone!

[/vc_column_text][vc_column_text]

Yang anak kosan mana suaranya? Angkat tangannya yok, absen dulu sini!

[/vc_column_text][vc_column_text]

Walaupun aku sudah menamatkan kuliah dua tahun lalu, tapi sampai sekarang masih serasa anak kosan. Ya gimana ngga, kerjaan aku tetap memungkinkan aku ke sana ke mari sejak beberapa bulan lalu. Pagi ini di sini, sorenya udah di lain tempat. So, walaupun statusnya kerja dan tinggal di rumah, aku masih merasa jadi anak kosan. Menumpang di kosan si adek sih lebih tepatnya.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Untungnya sih walaupun kesehariannya aku bolak-balik sana-sini seperti kucing beranak, alhamdulillah tubuhku strong menghadapi kegiatan-kegiatanku. Kalau lagi sibuk pergi begini, maka pasti kebiasaan jelekku muncul. Demi menghemat waktu jadi seringnya jajan makanan di luar, terutama junk food dan makanan siap saji. Padahal tahu sendiri bagaimana makanan di luaran sana yang belum tentu terjamin kualitasnya. Begadang setiap hari dengan porsi istirahat yang tidak pernah lebih dari empat jam sehari dan tidak punya waktu untuk olahraga. Belum lagi aku hampir tidak pernah makan sayur. Pokoknya benar-benar berkebalikan dari gaya hidup sehat. Kurang jahat apa lagi sama tubuh sendiri?

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://2.bp.blogspot.com/-Y0sxyIQ3VX4/WrFU2zetsgI/AAAAAAAACSo/dmZmBR-7qwkxrbT6cicqecTnRpxOcow4wCLcBGAs/s640/menu-piring-gizi-seimbang-bagi-anak-kosan-3.jpg“”][vc_column_text]

Aku juga pernah cerita kalau adekku itu seringnya jarang makan. Sampai akhirnya kondisi kami berdua drop. Si adek memang daya tahan tubuhnya lebih lemah daripada aku. Aku memang jarang sakit, namun jika kondisi tubuh telah melemah karena terlalu capek maka pantaslah jika akhirnya jatuh sakit juga.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Sejak saat itu, kami berdua bertekad untuk mencoba menerapkan gaya hidup sehat. Memang susah sih awalnya. Apalagi buat anak kosan, di mana godaan jajanan murah, enak, tapi tidak sehat ada di mana-mana. Tapi tetap harus bertahan dong! Kami berdua mulai menyisihkan waktu untuk memasak. Terutama sayur, ha! Dulu sih kebanyakan sayur ini menjadi musuh besarku kata teman-teman terdekat, haha.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” external_style=”vc_box_shadow_border” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://1.bp.blogspot.com/-Qw2mFPf5Tl4/WrFLGf3RBgI/AAAAAAAACQU/eBqHGKXhlHcfvnfQ2YQXauAjd-WsDF84gCLcBGAs/s1600/Empat-Prinsip-Gizi-Seimbang-aninditaayudotcom.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Kalau dulu kita mengenal istilah empat sehat lima sempurna, sekarang istilah tersebut diganti dengan gizi seimbang. Apa sih gizi seimbang itu?

[/vc_column_text][vc_column_text]

Slogan ‘Isi Piringku’ yang dikampanyekan Kementerian Kesehatan dalam konferensi pers acara Forum Pangan Asia Pasifik di Jakarta Oktober tahun lalu kini tengah digalakkan. ‘Isi Piringku’ ini berarti pemenuhan piring gizi seimbang, karena empat sehat lima sempurna tidak lagi tepat untuk mengakomodir perkembangan gizi baru saat ini.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Gizi seimbang adalah susunan makanan sehari–hari yang mengandung zat-zat gizi dalam jenis dan jumlah yang sesuai dengan kebutuhan tubuh, dengan memerhatikan prinsip keanekaragaman atau variasi makanan, aktivitas fisik, kebersihan, dan berat badan (BB) ideal.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Wikipedia

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://1.bp.blogspot.com/–pNNj4Si_mk/WrFUEjT0bRI/AAAAAAAACSU/2ap4eBO5nK8PRotr9zSFP0MMg0yBV3ZmQCLcBGAs/s1600/piring-gizi-seimbang-so-good.jpg”][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_column_text]

Untuk memenuhi kebutuhan gizi seimbang diperlukan empat prinsip, yaitu membiasakan makan-makanan beraneka ragam, pola hidup bersih, pola hidup aktif dan olahraga, dan memantau berat badan. Untukku, yang paling susah itu adalah makan sayur. Anggaplah semacam memaksa diri sendiri demi hidup sehat. Aku juga dianjurkan dokter untuk banyak-banyak memakan wortel untuk kesehatan mata agar minus mataku tidak terus bertambah.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Nah untuk memaksa diri makan sayur dan harus makan wortel, salah satu jenis sayur yang sering kami masak saat ini adalah capcay karena banyak wortelnya. Demi mata yang sehat deh. Aku kan suka banget sama naget ayam tuh, jadi untuk pemenuhan protein, aku dan adekku memilih so good chicken nugget karena praktis namun tetap enak dan sehat.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

So Good menggalakkan kampanye Piring Gizi Seimbang sebagai dukungannya terhadap slogan ‘Isi Piringku’ oleh Kemenkes, dengan komposisi 1/3 piring karbohidrat, 1/3 piring sayuran, 1/6 protein, dan 1/6 buah

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://3.bp.blogspot.com/-80SgDFbngsA/WrFV4UbyI-I/AAAAAAAACS4/CfLNUHNdJtstyFE_cJCK64UMNVCLj1wQQCLcBGAs/s640/menu-piring-gizi-seimbang-bagi-anak-kosan-2.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Ini dia nih macam menu piring gizi seimbang ala aku dan adek di kosan:

[/vc_column_text][vc_column_text]

Karbohidrat: 1/3 piring nasi

Sayur: 1/3 piring capcay. Demi mata dan tubuh dan sehat, semangat!

Protein: 1/3 piring So Good chicken nugget ditambah sedikit sambal ikan teri. Ngga bisa makan tanpa yang pedes-pedes >.<

Dan yang terakhir, buah-buahan. Eh itu bukan untuk aku sendiri tapi untuk berdua. Aku sukanya jeruk, sedangkan adekku lebih memilih buah pir. Kalau nanasnya sih untuk berdua.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/6″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://2.bp.blogspot.com/-Z8QzEB-nQuA/WrFRzObNgtI/AAAAAAAACRg/3a5E7TWCLKARFRDKuD-0ZvAixJmUvm-3ACLcBGAs/s320/logo-so-good.jpg”][/vc_column][vc_column width=”1/6″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://4.bp.blogspot.com/-F4dTLD_df4Y/WrFR0Nd8eZI/AAAAAAAACRk/LZwXwkUTKQ8eCVFvdBJB0u7hk-Kq9Dd7wCLcBGAs/s320/fish-nugget-original-so-good.jpg”][/vc_column][vc_column width=”1/6″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://2.bp.blogspot.com/-4c38_6Tj7WA/WrFR1MLxKnI/AAAAAAAACRo/8JCw-GP0X6EJsuvMTW67x3bB462JXdpLACLcBGAs/s320/chicken-nugget-hot-%2526-spicy-so-good.jpg”][/vc_column][vc_column width=”1/6″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://4.bp.blogspot.com/-ssj0kjmAjiU/WrFR2VvkAvI/AAAAAAAACRs/asS0KFN_G1QkKBsNq1cHKQr05PoOSS44QCLcBGAs/s1600/chicken-nugget-original-so-good.jpg”][/vc_column][vc_column width=”1/6″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://4.bp.blogspot.com/-gBx6Y-8swUQ/WrFR3gnTicI/AAAAAAAACRw/pFwxO1HZPB4pcUR2y7qB-AX82vZRFxFGQCLcBGAs/s320/chicken-nugget-spicy-garlic-so-good.jpg”][/vc_column][vc_column width=”1/6″][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”zoomIn” custom_src=”https://2.bp.blogspot.com/-Z8QzEB-nQuA/WrFRzObNgtI/AAAAAAAACRg/3a5E7TWCLKARFRDKuD-0ZvAixJmUvm-3ACLcBGAs/s320/logo-so-good.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Ini dia yang menjadikanku memilih So Good sebagai salah satu dari menu piring gizi seimbang:

[/vc_column_text][vc_column_text]

Kandungan gizi terutama protein dari chicken nugget So Good ini dapat menjadi solusi untuk pemenuhan kebutuhan gizi setiap hari.

[/vc_column_text][vc_column_text]

So good menggunakan daging ayam asli bukan campuran, sehingga kandungan gizi di dalamnya tetap terjaga. So Good diolah dari ayam dari peternakan berkualitas terbaik yang tentunya diproses dengan teknologi modern berstandar internasional, memastikan kualitas rasa dan gizi protein tetap terjaga.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Selain praktis serta bisa menghemat banyak waktu, So Good memiliki kualitas dan jaminan mutu. Produk-produk dari So Good sendiri dikemas dengan teknologi tinggi, bertujuan agar kemungkinan terkontaminasi dengan bakteri dan hal lain bisa diminimalisir. Kehigienisan dan kepraktisan produk So Good menjadikannya cocok untuk sehari-sehari.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”appear” custom_src=”https://4.bp.blogspot.com/-Jq27kqLK-aY/WrFijEjCVdI/AAAAAAAACTI/aIQL3xDtxWcxakbpomDAy2xcvrYAVCuowCLcBGAs/s640/variasi-so-good.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

So Good memiliki banyak sekali variasi produk, mulai dari produk daging siap olah dan produk daging siap masak. Tidak perlu bosan dengan masakan daging yang itu-itu saja, karena So Good memiliki banyak rasa, jadi bisa ganti-ganti deh! Kebutuhan protein tetap terpenuhi, sementara lidah akan dimanjakan dengan kelezatan rasanya.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Proses pemasakan hingga 170° C pada produk So Good selama tiga menit dan langsung dibekukan dengan teknologi IQF, menjadikan So Good terjamin kandungan gizi dan kesegaran produknya.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Menu piring gizi seimbangmu biasanya terdiri dari apa saja teman? Sharing yuk!

[/vc_column_text][vc_column_text]

Artikal ini akan diikutsertakan di dalam Lomba Blog Kreasi Menu Gizi Piring Seimbang So Good #BPNxSoGoodPiringGiziSeimbang

[/vc_column_text][vc_column_text]Infografis by: Anindita Ayu P.[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]Baca juga: [Obat Jantung Lemah dari Daun Sukun]

Baca juga: [Mencegah Sel Kanker Rahim dengan Sarang Semut]

Baca juga: [Sentuhan Cinta Ibu dan Tempra, Sembuhkan Anak dari Sakit][/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]

DMCA.com Protection Status

Pin It on Pinterest