by Anindita Ayu | Jun 12, 2023 | Kuliner, Travel
Sudah mendekati waktunya anak-anak liburan sekolah, artinya apa? Saatnya berkelana bersama keluarga! Yup, benar sekali. Masa-masa libur sekolah memang saat yang ditunggu-tunggu, terutama bila berlibur di salah satu kota wisata: Yogyakarta. Pergi liburan sekolah ke Jogja naik pesawat memang pilihan yang nyaman. Di mana opsi maskapainya banyak, dan harga tiket pesawat ke Jogja pun murah. Ditambah lagi ada dua bandara internasional yang siap sedia melayani, membuat makin nyaman saja. tempat makan terdekat (more…)
by Anindita Ayu | Sep 16, 2022 | Lifestyle
Menjelang akhir tahun, ada satu hal yang penting bagiku dan kemungkinan untuk teman-teman yang bekerja. Apakah itu? Apa lagi kalau bukan cuti liburan, mumpung jatah cuti tahun ini masih ada. Apalagi tahun 2022 sudah mau berakhir dan berganti tahun 2023. Rugi dong kalau nggak dimanfaatkan, ya kan? (more…)
by Anindita Ayu | Aug 25, 2022 | Lifestyle
Tahu-tahu sudah bulan Agustus, bahkan Agustus sudah hampir berakhir. Apa kabar dengan keinginan selalu update blog di setiap minggunya? Kali ini aku akan bercerita tentang August update. (more…)
by Anindita Ayu | Jul 17, 2022 | Story
Bila nanti saatnya tiba, tak akan ada hal-hal yang perlu untuk disesali. Hingga tiba masanya untuk kita kembali kepada jalannya masing-masing. (more…)
by Anindita Ayu | Jun 12, 2022 | Story
Telah tiba masanya aku paham bahwa sesungguhnya satu hal yang paling susah di dunia ini adalah melupakan.
Melupakan kesalahan-kesalahan di masa lalu, melupakan memori-memori yang selama ini bertahta di kepala. Berhenti untuk mengingat kenangan, lalu mencoba untuk merajut langkah ke depan.
Akan jadi apa bila kesempatan kedua itu bahkan tidaklah ada?
Luluh lantak, mungkin saja. Terjerat dalam keheningan laksana jerat nan mengikat.
Meski pada akhirnya kutahu, aku akan baik-baik saja.
Sebab di suatu hari nanti, aku akan baik-baik saja. Dan semoga, sudah bisa terlupa akan semua.
-Sebuah kisah fiksi-